Review PIXY Volume & Curl Mascara – Black
PIXY Volume & Curl Mascara – Black

Advertising Goes Here
Harga : Rp 35.000
PIXY Volumizing Waterproof Mascara merupakan mascara yang membuat bulu mata tampak lebih banyak dan lebih tebal di setiap helainya. Formulanya yang tahan air membuat warna hitam melekat lebih lama dan tidak mudah luntur.
How to use:
Aplikasikan pada bulu mata
Suitable for:
Semua jenis kulit
Ingredients:
–
Profil 135 pengguna PIXY Volume & Curl Mascara – Black yang memberikan review, dapat disajikan dalam chart sebagai berikut:
Jenis Kulit (%)
Warna Kulit (%)
Tone Kulit (%)
PIXY Volume & Curl Mascara – Black User Reviews
16 May, 2019
#383878
Falasifah18 dari PilihMana merekomendasikan produk ini dengan rating:
3.0 out of 5.0 stars
kalau kamu pemakai bulumata palsu, kamu pasti akan suka dengan maskara pixy ini. dia punya pigment warna hitam yang pekat. jadi kalau dipakai untuk menyatukan bulu mata asli dan bulu mata palsu, akan terlihat menyatu dan ga fake.
Profil Umur: 25 - 29 | Profil Kulit: Dry, Medium Light, Neutral | ❤︎ 5 likes |
13 May, 2021
#383879
rahmaulfajri07_ dari PilihMana merekomendasikan produk ini dengan rating:
4.0 out of 5.0 stars
bagusss bangettttt mascara pixy ?????? mascaranya waterproof, enak banget di aplikasiin di bulu mataaa, langsung lentikk dan tebel pake mascara iniii. aplikator nya pas banget di bulu mata ku. worth it bangettt pokoknyaaa ni mascara dari pixy
Profil Umur: 18 and Under | Profil Kulit: Combination, Light, Neutral | ❤︎ 5 likes |
12 Aug, 2020
#383880
mayuciii dari PilihMana merekomendasikan produk ini dengan rating:
5.0 out of 5.0 stars
lagi nyari maskara trus ngeliat produk ini keknya baru trus beli deh. trus pas nyobain… WAH BAGUS BANGETTT. bikin bulu mata aku yang pendek dan lurus jadi panjang dan lentik, dan pastinya tetep natural, ga kayak pake bulu mata palsu dan ga keliatan pake maskara gitu, sukak?
Profil Umur: 25 - 29 | Profil Kulit: Combination, Medium, Neutral | ❤︎ 5 likes |
15 Feb, 2019
#383871
egafista dari PilihMana merekomendasikan produk ini dengan rating:
4.0 out of 5.0 stars
maskara pixy yang satu ini aku lumayan suka. bikin bulu mata aku kelihatan lebih panjang dan nggak ngegumpal. dia nggak bikin tebal cuma kelihatan lebih panjang dan lentik. lumayan waterproof tapi gampang buat dibersihin nya. love it.
Profil Umur: 25 - 29 | Profil Kulit: Combination, Medium Dark, Warm | ❤︎ 22 likes |
13 May, 2020
#383872
puputriys dari PilihMana tidak merekomendasikan produk ini dengan rating:
1.0 out of 5.0 stars
Semua hasil min menurutku, karena dia mengklaim waterproof tapi nyatanya maskara sangat mudah luntur apalagi kenak keringat dan panas sinar matahari,auto jatuh jatuh tuh maskara ke muka,sumpah jelek amattt,, trs warnanya juga kalau menggumpal di bulu mata bikin sakit dan susah besiinnya,trs hasilnya waktu di apply juga gak cetar harus berapakali di apply dan harus pakai jepitan bulu mata, trs kalau dipakein di bawah mata suka hitam-hitam di mata bikin mata kayak mata panda
Profil Umur: 19 - 24 | Profil Kulit: Combination, Light, Neutral | ❤︎ 10 likes |
Perbandingan Harga PIXY Volume & Curl Mascara – Black
Daftar harga PIXY Volume & Curl Mascara – Black terendah – harga tertinggi di berbagai marketplace di Indonesia. Saat ini fitur perbandingan harga Beauty, Eyes, Make Up, Mascara PIXY Volume & Curl Mascara – Black masih dalam tahap pengembangan.
Detail PIXY Volume & Curl Mascara – Black
Berikut ini detail info PIXY Volume & Curl Mascara – Black dalam bentuk list.
General Info | |
Nama Produk | PIXY Volume & Curl Mascara |
Brand | PIXY |
Perkiraan Harga | Rp 0 |
Avg Rating | 3.8 out of 5.0 stars out of 5 from 135 reviewers |
Direkomendasikan | 128 (95%) |
Suitable for | |
How to Use | |
Ingredients | |
Profil Umur | |
< 18 tahun | 15 pengguna (11%) |
19-24 tahun | 76 pengguna (56%) |
25-29 tahun | 32 pengguna (24%) |
30-34 tahun | 9 pengguna (7%) |
35-39 tahun | 1 pengguna (1%) |
40-44 tahun | 2 pengguna (1%) |
> 45 tahun | 0 pengguna (0%) |
Jenis Kulit | |
Normal | 7 pengguna (5%) |
Kering | 22 pengguna (16%) |
Berminyak | 30 pengguna (30%) |
Kombinasi | 76 pengguna (76%) |
Warna Kulit | |
Putih (Light) | 8 pengguna (6%) |
Cokelat Terang (Medium Light) | 57 pengguna (36%) |
Cokelat (Medium) | 57 pengguna (42%) |
Cokelat Tua (Medium Dark) | 20 pengguna (15%) |
Gelap (Dark) | 1 pengguna (1%) |
Tone Kulit | |
Warm | 55 pengguna (41%) |
Neutral | 70 pengguna (52%) |
Cool | 10 pengguna (7%) |